bagi kamu yang sering brosing ke situs2 web/blog dan melihat artikel yang enak dibaca dan kamu ingin menyimpannya atau untuk posting web/blog kamu dengan cara klik kanan (copy) tapi ternyata tidak bisa? (kenapa ya....??), dikarenakan pemilik web/blog tidak mau hasil karyanya ditiru orang, jika kamu juga ingin hasil tulisan karyamu tidak mau di duplikat orang ikuti langkah2 dibawah ini (kusus blogger).
1. masuk ke rancangan --> edit HTML
2. centang expand template widget dan cari kode <head> (lebih mudahnya gunakan ctrl+f)
3 jika sudah ketemu copy kode dibawah ini di bawah kode <head>
<script language=JavaScript>
<!--
//Matikan Klik Kanan
var message="";
///////////////////////////////////
function clickIE() {if (document.all) {(message);return false;}}
function clickNS(e) {if
(document.layers||(document.getElementById&&!document.all)) {
if (e.which==2||e.which==3) {(message);return false;}}}
if (document.layers)
{document.captureEvents(Event.MOUSEDOWN);document.onmousedown=clickNS;}
else{document.onmouseup=clickNS;document.oncontextmenu=clickIE;}
document.oncontextmenu=new Function("return false")
// -->
</script>
4. seve
5. silahakan dilihat hasilnya
PERINGATAN: untuk berjaga2 terjadinya kesalahan download templatenya
No comments:
Post a Comment